Menu

Mode Gelap
Polsek Kedokanbunder Bersama TNI dan Satpol PP, Gerak Cepat Evakuasi Pohon Tumbang ke Jalan Breaking News, Grage Mal Cirebon Terbakar Breaking News, Bus Putra Remaja Sentosa Terbakar di Tol Cipali, Kasat Lantas Polres Indramayu Bilang Begini Seminar Terbuka K-KDC, ICMI Indramayu: Wujudkan Swasembada Pangan Breaking News, Grand Opening Hotel Swis-Bellin Indramayu

Agama · 7 Jul 2024 13:11 WIB ·

Peringatan 1 Muharram Memiliki Makna Yang Sangat Mendalam Bagi Umat Islam Di Dunia


 Peringatan 1 Muharram Memiliki Makna Yang Sangat Mendalam Bagi Umat Islam Di Dunia Perbesar

Projabar.id- Peringatan 1 Muharram sebagai bulan pertama dalam penanggalan kalender Hijriah dan termasuk salah satu bulan haram yakni bulan yang istimewa.

Pada tanggal 1 Muharram, terjadi peristiwa hijrah Nabi Muhammad SAW dari kota Mekkah ke Madinah pada tahun 622 Masehi. Hijrah ini menjadi titik awal penamaan kalender Islam 1 Muharram.

Dalam Al-Quran, Allah SWT menetapkan jumlah bulan dua belas, dan di antaranya ada empat bulan haram yaitu bulan:

(1).Zulkaidah

(2).Zulhijah

(3).Muharram

(4).Rajab. 


Keempat bulan ini harus dihormati dan pada waktu itu tidak boleh melakukan peperangan.

Pada Bulan Muharram, terjadi beberapa peristiwa penting para Nabi seperti :

(1).Diterimanya tobat Nabi Adam AS, Berlabuhnya kapal Nabi Nuh dengan selamat setelah diterjang banjir bandang.

(2).Nabi Yusuf dibebaskan dari penjara Kerajaan Mesir.

(3).Selamatnya Nabi Musa dari kejaran Fir’aun di Laut Merah.

(4).Rasulullah SAW menikahi putri kepala kabilah Bani Nadhir, Shafiyyah binti Huyay, yang menandai kemenangan umat Islam dalam perang Khaybar3.

Jadi, peringatan 1 Muharram memiliki makna yang sangat mendalam dan tentunya harus dihormati kita sebagai umat Islam dan islam yang ada di seluruh dunia.***

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Jurnalis

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Pelantikan Pengurus DPC PER-GUJI INDRAMAYU Masa Bakti 2024-2029

27 Desember 2024 - 09:45 WIB

Keutamaan Sedekah Hari Jumat: Amal Kebaikan yang diberkahi Oleh Allah Swt

15 November 2024 - 08:28 WIB

Keutamaan Sedekah Hari Jumat: Amal Kebaikan yang diberkahi Oleh Allah Swt

Khutbah Jumat Masjid Abdulrahman Basuri: Mengangkat Tema Takwa kepada Allah SWT

15 November 2024 - 07:41 WIB

Khutbah Jumat Masjid Abdulrahman Basuri: Mengangkat Tema Takwa kepada Allah SWT

Sindang Bersatu (SIBER),Sumbang Sembako Untuk Musholah Faturahman Blok B Panyindangan Wetan

11 Oktober 2024 - 09:54 WIB

Keluarg Besar SIBER (Sindang Bersatu),Berikan Bantuan Sembako Untuk Musholah Faturahman Blok B Panyindangan Wetan

HUT TNI KE-79, Kodim 0616 Indramayu Laksanakan Kunjungan Lintas Agama

30 September 2024 - 15:20 WIB

HUT TNI KE-79, Kodim 0616 Indramayu Laksanakan Kunjungan Lintas Agama

Kecamatan Balongan Turut Memeriahkan Acara MTQ Tahun 2024 Yang Digelar di Kandanghaur

19 September 2024 - 09:07 WIB

Kecamatan Balongan Turut Memeriahkan Acara MTQ Tahun 2024 Yang Digelar di Kandanghaur
Trending di Agama
error: Silakan hubungi redaksi untuk meminta izin copy.